Kupinjam namamu saat ini
Untuk kuadukan pada-Nya
Seseorang yang kuperjuangkan dalam munajatku
Semoga terdengar hingga langit
Kupinjam namamu kali ini
Untuk kuikhtiarkan pada-Nya
Mengandalkan kuasa-Nya
Dalam setiap doaku
Kupinjam namamu hari ini
Mungkin akan kupinjam esok lagi
Siapa gerangan yang ada di sampingku nanti
Bersanding denganku mengikat janji
Kupinjam namamu sekarang
Mungkin kau yanng terbaik
Semoga doaku didengar-Nya
Bahwa aku menginginkamu selamanya
Untuk kuadukan pada-Nya
Seseorang yang kuperjuangkan dalam munajatku
Semoga terdengar hingga langit
Kupinjam namamu kali ini
Untuk kuikhtiarkan pada-Nya
Mengandalkan kuasa-Nya
Dalam setiap doaku
Kupinjam namamu hari ini
Mungkin akan kupinjam esok lagi
Siapa gerangan yang ada di sampingku nanti
Bersanding denganku mengikat janji
Mungkin kau yanng terbaik
Semoga doaku didengar-Nya
Bahwa aku menginginkamu selamanya
Comments
Post a Comment